Peringati 10 Muharram, SMAN 1 Glagah Adakan Tasyakuran dan Doa Bersama
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd BANYUWANGI, SMAN 1 GLAGAH – Bulan Muharram, bulan pertama dalam kalender hijriyah, yang memiliki makna penting bagi umat Islam. Di bulan ini, Nabi Muhammad SAW melakukan hijrah dari Mekah ke Madinah. Tak hanya itu, di bulan Muharram juga terdapat hari yang istimewa, yaitu hari Asyura yang jatuh pada tanggal 10 Muharram. […]
Usung Tema Anti Perundungan, Cabdindik Provinsi Jatim Banyuwangi Gelar Rapat Koordinasi Persiapan MPLS 2024/2025
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd BANYUWANGI, SMAN 1 Glagah – Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) adalah kegiatan yang dilaksanakan di awal tahun ajaran baru, dengan tujuan untuk membantu peserta didik baru mengenali dan beradaptasi dengan lingkungan sekolah, baik secara fisik, sosial, maupun budaya. Untuk menyukseskan kegiatan tersebut, Cabang Dinas Pendidikan (Cabdindik) Provinsi Jawa Timur Wilayah […]
Kenakan Pakaian Adat Nusantara, SMAN 1 Glagah Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd (Guru Sejarah Indonesia) Banyuwangi – Bertempat di Lapangan Tengah, SMAN 1 Glagah menggelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2024 yang dihadiri oleh seluruh siswa kelas X dan XI, dewan guru, serta tenaga administrasi sekolah, pada Sabtu (1/6). Menariknya, di kesempatan ini seluruh peserta upacara kompak mengenakan pakaian adat Nusantara. […]
Bangkitkan Indonesia Emas, SMAN 1 Glagah Gelar Upacara Harkitnas ke 116
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd (Guru Sejarah Indonesia) BANYUWANGI – Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) merupakan perayaan untuk memperingati perjuangan bangsa Indonesia dalam mempertahankan kemerdekaan negara pascapenjajahan. Selain itu, Harkitnas adalah periode pada paruh pertama abad ke-20 di Nusantara (kini Indonesia), ketika rakyat Indonesia mulai menumbuhkan rasa kesadaran nasional sebagai “orang Indonesia”. Dalam rangka memperingati Harkitnas […]
Bank Indonesia Goes To School, SMAN 1 Glagah Jadi Tuan Rumah kegiatan “Sekolah SIAP QRIS dan ToT CBP Rupiah”
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd Banyuwangi – SMAN 1 Glagah menjadi tuan rumah kegiatan “Sekolah SIAP QRIS dan ToT CBP Rupiah” yang digelar oleh Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Jember, pada Senin (06/05) di Aula SMAN 1 Glagah. Kegiatan yang digelar dalam rangka Hari Pendidikan Nasional ini dihadiri oleh perwakilan siswa dari, SMAN 1 Glagah, […]
SMAN 1 Glagah Gelar Upacara Peringatan HARDIKNAS 2024 dengan Tema “Bergerak Bersama Lanjutkan Merdeka Belajar”
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd Banyuwangi – SMAN 1 Glagah menggelar upacara Hari Pendidikan Nasional (HARDIKNAS) dengan tema “Bergerak Bersama Lanjutkan Merdeka Belajar” di Lapangan Tengah Sekolah, pada Kamis (02/05). Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh siswa, guru dan karyawan tenaga administrasi sekolah. Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum, Bapak Suhariyanto, S.Pd., selaku pembina upacara HARDIKNAS 2024 […]
SMAN 1 Glagah Terima Kunjungan Program Customs Goes to School dari Bea dan Cukai Jawa Timur
Editor: Mohammad Syahid Satria, S.Pd Banyuwangi – Pada hari Kamis, (25/04), SMA Negeri 1 Glagah kehadiran program “Customs Goes to School” yang diselenggarakan oleh Bea dan Cukai Jawa Timur. Acara yang dimulai sekitar pukul 09.00 di aula sekolah ini dihadiri oleh siswa-siswi perwakilan kelas XI. Rangkaian kegiatan dimulai dengan semangat menyanyikan lagu Indonesia Raya secara […]
SMAN 1 Glagah Wakili SMA/SMK Banyuwangi Jadi Titik Pantau Penilaian Adipura
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd (Guru Sejarah Indonesia) Banyuwangi – SMAN 1 Glagah menggelar kegiatan Jumat Bersih yang melibatkan seluruh siswa, guru, dan tenaga administrasi sekolah pada Jumat (02/02). Kegiatan ini diadakan dalam rangka mendukung penilaian Adipura yang akan berlangsung pada 5-6-7 Februari 2024. SMAN 1 Glagah menjadi titik pantau penilaian Adipura dan mewakili SMA/SMK […]
Wujudkan Angan, Siswa-Siswi SMAN 1 Glagah Kunjungi IPB University
Editor: Mohammad Syahid Satria (Guru Sejarah Indonesia) Bogor – Senin (29/1), SMAN 1 Glagah Banyuwangi memulai perjalanan mewujudkan angan dengan mengikuti kegiatan IPB Campus Visit yang membuka peluang besar bagi para siswa dan siswi untuk terus memperjuangkan masa depan. Kegiatan yang digelar di Auditorium Rektorat Andi Hakim Nasution, Kampus IPB Dramaga, Bogor ini dihadiri oleh […]
SMAN 1 Glagah Terima Kunjungan Tenaga Ahli Persampahan dari PBB untuk Sosialisasi Manajemen Sampah
Penulis: Mohammad Syahid Satria, S.Pd (Guru Sejarah Indonesia) Banyuwangi – SMAN 1 Glagah kedatangan tamu istimewa, seorang tenaga ahli persampahan dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) London pada Kamis (25/01). Acara sosialisasi ini bertujuan untuk memperkenalkan konsep manajemen sampah yang efektif kepada siswa-siswi SMAN 1 Glagah. Kehadiran tamu dari PBB ini menjadi momen penting bagi sekolah, terutama […]